Jose Mourinho : Lionel Messi Pasti Memenangi Ballon d’Or 2012
Lionel Messi sudah pasti memenangi Ballon d’Or 2012 sindirJose Mourinho . Demikian yang disiratkan Jose Mourinho dalam konferensi pers s...
https://ajangbola.blogspot.com/2012/12/jose-mourinho-lionel-messi-pasti.html
Lionel Messi sudah pasti memenangi Ballon d’Or 2012 sindirJose Mourinho . Demikian yang disiratkan Jose Mourinho dalam konferensi pers setelah Real Madrid menekuk Ajax 4-1 di
Liga Champions pad Rabu, 5 Desember 2012. Menurutnya, ada semacam
‘konspirasi terselubung’ dari para petinggi sepakbola agar King Leo
meraih gelar Ballon d’Or untuk keempat kalinya berturut-turut. The
Special One tidak hanya membicarakan Si Nomor 10. Tetapi juga, masa
depannya di Real Madrid. Sekali lagi Mou membantah isu bahwa dirinya
akan hengkang dari Real Madrid akhir musim ini.
Siapa pemenang Ballon d’Or 2012? Kebanyakan orang memprediksi bahwa Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi akan kembali bersaing untuk menjadi pemain terbaik dunia. Lain halnya dengan Jose Mourinho. Pelatih Real Madrid tersebut menyatakan, bahwa meski pengumuman pemenang baru berlangsung pada Januari 2013 mendatang, sejatinya siapa yang meraih Ballon d’Or sudah ditentukan.
Di samping membahas Lionel Messi dan Ballon d’Or, Jose Mourinho juga menanggapi isu seputar kepergiannya akhir musim ini. Bukan dengan cara serius, tetapi sedikit bercanda. Bagi Mou, Paris memang akan menjadi tujuannya. Namun, bukan untuk perpindahan karier. Melainkan, untuk (kemungkinan) pertandingan Liga Champions berikutnya (di babak 16 besar).
Siapa pemenang Ballon d’Or 2012? Kebanyakan orang memprediksi bahwa Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi akan kembali bersaing untuk menjadi pemain terbaik dunia. Lain halnya dengan Jose Mourinho. Pelatih Real Madrid tersebut menyatakan, bahwa meski pengumuman pemenang baru berlangsung pada Januari 2013 mendatang, sejatinya siapa yang meraih Ballon d’Or sudah ditentukan.
“Ballon d’Or sudah pasti akan diberikan (kepada seseorang). Ketika para petinggi sepakbola (Michel Platini) sudah berbicara dan menciptakan kampanye (untuk mendukung Lionel Messi), tidak ada yang bisa Anda lakukan. Anda sudah tahu siapa pemenangnya,” sebutnya.
Di samping membahas Lionel Messi dan Ballon d’Or, Jose Mourinho juga menanggapi isu seputar kepergiannya akhir musim ini. Bukan dengan cara serius, tetapi sedikit bercanda. Bagi Mou, Paris memang akan menjadi tujuannya. Namun, bukan untuk perpindahan karier. Melainkan, untuk (kemungkinan) pertandingan Liga Champions berikutnya (di babak 16 besar).
“Pers berkata saya akan ke Paris? Dan media Spanyol mengumumkan bahwa (Carlo) Ancelotti akan pergi ke Real Madrid? Mungkin akan ada pertukaran antara kedua klub. Tapi, Paris memang akan menjadi tujuan yang menarik … untuk pertandingan Liga Champions kami yang berikutnya,” kata Mourinho.